Cara Mudah Membuka Folder Access Denied Tanpa Software

Kamu pasti pernah menemukan folder yang tidak bisa di buka atau tidak bisa di hapus. Jika folder tersebut di dobel klik, maka akan muncul notice "Access is denied". Saya tidak faham betul apa dan mengapa folder itu tidak bisa di buka bahkan tidak bisa di hapus atau di pindahin. Tapi setelah saya otak atik akhirnya bisa juga membuka folder access denied tadi. Ternyata sangat mudah, tidak perlu ilmu IT yang tinggi untuk membuka folder ini. Hanya perlu beberapa klik saja pada mouse!

Cara Mudah Membuka Folder Access Denied Tanpa Software

Langkah pertama, kamu klik kanan pada folder access denied, kemudian pilih Properties. Atau lihat gambar dibawah.

Cara Mudah Membuka Folder Access Denied Tanpa Software

Setelah itu muncul tab kecil, akan banyak pilihan tab, kamu pilih tab "Sharing", terus isi tanda ceklis di kotak kecil, kemudian klik OK. Atau perhatikan gambar berikut!

Cara Mudah Membuka Folder Access Denied Tanpa Software

Akan muncul notice lagi lebih kurang penampakannya seperti di gambar berikut, pililh No saja untuk melanjutkan.

Cara Mudah Membuka Folder Access Denied Tanpa Software

Setelah itu, coba kamu buka folder access denied tadi, pasti sudah bisa terbuka dan di hapus. hehe
Previous
Next Post »

10 komentar

Click here for komentar
Unknown
admin
23 Mei 2014 pukul 22.09 ×

wahhh nambah ilmu nih gan
thank

Reply
avatar
seru2banget
admin
24 Mei 2014 pukul 01.44 ×

hhe smoga bermanfaat gan..

Reply
avatar
Unknown
admin
24 Mei 2014 pukul 05.04 ×

gampang ternyata ya,saya sering mau buka folder muncul pesan access denied,jdi gak bsa dibuka foldernya

Reply
avatar
seru2banget
admin
25 Mei 2014 pukul 12.07 ×

ya mas, cara ini yg paling gampang diantara cara lainnya..

Reply
avatar
Unknown
admin
25 Mei 2014 pukul 22.08 ×

belum pernah ngalamin, tapi boleh juga nih buat catatan sewaktu-waktu nemu kasus bagini

Reply
avatar
seru2banget
admin
25 Mei 2014 pukul 23.34 ×

iya, emang jarang nemu beginian sist, kadang yg jadi masalah kalo nemu folder bgini gabisa di hapus atau di buka, kan kesel hehe

Reply
avatar
Unknown
admin
28 Mei 2014 pukul 08.17 ×

thanks infonya gan..
nambah lagi ilmu satu :D

Reply
avatar
seru2banget
admin
31 Mei 2014 pukul 06.10 ×

ok gan, smoga bermanfaat..

Reply
avatar
Agnes Devita
admin
28 Januari 2015 pukul 01.42 ×

jadi gini caranya, suka sebel sama folder kosong tapi nggak bisa dihapus gara gara access denied. ngalamin ini berulang kali dan nggak tau caranya -_____-
akhirnyaaaaaaaa.

Reply
avatar
seru2banget
admin
28 Januari 2015 pukul 02.01 ×

iya sist,diatas adalah cara gampangya..
jika cara diatas ttp ga bisa, terpaksa pke cara sulitnya, nnti sy update postingnnya..
thx apresiasinya!

Reply
avatar

Mau Blogwalking?
Silahkan Berkomentar yang relevan, dan tunggu kunjungan balik dari kami. ^_^

ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment